IMPIAN HAJI DAN UMRAH JADI NYATA: MENABUNG DENGAN AKAD SYARIAH EFISIEN

Penulis

  • Khaerunissa Lutfia Anjani UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Ahmad Ramzy Akbar UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Khoirur Rizqy UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
  • Abdul Hafiz UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

Kata Kunci:

akad syariah, haji, menabung, perbankan syariah, umrah

Abstrak

Ibadah haji dan umrah merupakan impian seluruh umat Islam. Penelitian ini bertujuan untuk menggali dan mengidentifikasi strategi menabung yang paling efektif dan sesuai dengan prinsip syariah untuk membantu umat Islam dalam mempersiapkan dana haji dan umrah. Metode yang digunakan meliputi kajian pustaka dan studi kasus melalui wawancara mendalam kepada empat orang karyawan Bank Syariah Indonesia (BSI) serta analisis data dari berbagai sumber pustaka. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mekanisme pembiayaan dengan akad syariah, seperti Wadiah Yad Dhamanah dan Mudharabah Mutlaqah, memberikan solusi yang efisien dan sesuai dengan prinsip syariah. Produk tabungan haji dan umrah BSI, seperti Tabungan Haji Indonesia dan Tabungan Haji Muda Indonesia, dirancang untuk memenuhi kebutuhan umat Islam dengan menawarkan nisbah bagi hasil yang kompetitif dan tanpa biaya administrasi bulanan.

The Hajj and Umrah pilgrimages are the dream of all Muslims. This research aims to explore and identify savings strategies that are most effective and in accordance with sharia principles to help Muslims prepare funds for Hajj and Umrah. The methods used include literature review and case studies through in-depth interviews with four employees of Bank Syariah Indonesia (BSI) as well as data analysis from various library sources. The research results show that financing mechanisms with sharia contracts, such as Wadiah Yad Dhamanah and Mudharabah Mutlaqah, provide efficient solutions and are in accordance with sharia principles. BSI's Hajj and Umrah savings products, such as Tabungan Haji Indonesia and Tabungan Haji Muda Indonesia, are designed to meet the needs of Muslims by offering competitive profit sharing ratios and no monthly administration fees.

Unduhan

Diterbitkan

2024-07-20